Handout
berarti informasi, berita atau surat lembaran (berasal dari bahasa
Inggris). Handout termasuk media cetak yang meliputi bahan-bahan yang
disediakan di atas kertas untuk pengajaran dan informasi belajar.
Biasanya diambil dari beberapa literatur yang memiliki relevansi dengan
materi yang diajarkan/kompetensi dasar dan materi pokok yang harus
dikuasai oleh peserta didik.
Bentuk handout dapat bervasiasi, diantaranya:
- Bentuk catatan, Handout ini menyajikan konsep-konsep, prinsip, gagasan pokok tentang suatu topik yang akan dibahas.
- Bentuk diagram, Handout ini merupakan suatu bagan, sketsa atau gambar, baik yang dilukis secara lengkap maupun yang belum lengkap.
- Bentuk catatan dan diagram, Handout ini merupakan gabungan dari bentuk pertama dan kedua.
Handouts dalam bentuk catatan dan diagram dapat mudah dibuat dengan menggunakan Microsof Powerpoint, contohnya Handouts Fisika kelas XII SMA materi Inti Atom dan Radioaktivitas berikut:
Untuk File PDF dapat diunduh DISINI
Sekian, mudah-mudahan bermanfaat