Sejak tahun
2002, setiap tahun olimpiade sains diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan dengan harapan penjaminan mutu pendidikan dasar dan pendidikan
menengah dapat terus dijaga dan ditingkatkan. Setiap penyelenggaraan olimpiade sains telah sekian
banyak peserta didik mulai SD, SMP, SMA, SMK, dan PKLK, yang berhasil meraih
prestasi yang membanggakan dan membawa harum nama Bangsa Indonesia pada ajang
kompetesi olimpiade pada level dunia. Proses seleksi olimpiade yang dilakukan
dari mulai tingkat sekolah, tingkat daerah hingga tingkat nasional terbukti
mampu melahirkan para juara yang kompetitif.
Tujuan kegiatan
Olimpiade Sains Nasional adalah:
- Mengembangkan kreatifitas dan inovasi para peserta didik dan guru jenjang pendidikan dasar dan menengah dalam penguasaan ilmupengetahuan dan teknologi
- Menumbuhkembangkan semangat berkompetisi dan berprestasi dibidang ilmu pengetahuan dan teknologi di kalangan peserta didik danguru jenjang pendidikan dasar dan menengah
- Membina semangat persaudaraan dan persatuan diantara para peserta didik dan guru di tanah air
- Menjaring peserta didik terbaik dalam bidang untuk dipersiapkanmenjadi Tim Nasional dalam kompetisi internasional
- Memotivasi peserta didik agar lebih gemar belajar sains
- Memacu peningkatan mutu pendidikan khususnya di bidang sains
Hasil yang
diharapkan dari pelaksanaan OSN Tahun 2018 :
- Meningkatnya mutu pendidikan matematika, fisika, kimia, biologi, astronomi,kebumian, komputer (IT), IPS Terpadu, ekonomi, dan bisnis plan
- Terciptanya suasana kompetisi yang sehat antar peserta didik danantarguru terbaik dari seluruh Indonesia
- Terjaringnya peserta didik yang unggul di bidang matematika, fisika,kimia, biologi, astronomi, kebumian, komputer (IT), IPS Terpadu,ekonomi, dan bisnis plan
- Terwujudnya kesadaran di kalangan peserta didik dan warga sekolahbahwa belajar Sains, Matematika, Astronomi, Ekonomi, Komputerdan Kebumian itu dapat menyenangkan
- Terwujudnya kesadaran guru untuk terus menerus melakukanpengembangan keprofesian secara berkelanjutan
- Terwujudnya persatuan dan kesatuan bangsa di masa kini dan yang akan datang.
Olimpiade Sains untuk
tingkat SMA terdiri atas 9 (Sembilan) bidang keilmuan, yaitu : Matematika, Fisika,
Kimia, Informatika / Komputer, Biologi, Astronomi, Ekonomi, Kebumian dan
Geografi.
Soal dan Kunci Jawaban olimpiade sain MATEMATIKA
Untuk membantu siswa
dan guru dalam mempersiapkan seleksi olimpiade sains jenjang SMA, maka dalam
laman ini disediakan soal dan kunci
jawaban OSK, OSP, dan OSN MATEMATIKA .
OSK
Tahun 2004
Tahun 2005
Tahun 2006
Tahun 2007
Tahun 2008
Tahun 2009
Tahun 2010
Tahun 2011
Tahun 2012
Tahun 2013
Tahun 2014
Tahun 2015
Tahun 2016
Tahun 2017
Tahun 2018
OSP
Tahun 2004
Tahun 2005
Tahun 2006
Tahun 2007
Tahun 2008
Tahun 2009
Tahun 2010
Tahun 2011
Tahun 2012
Tahun 2013
Tahun 2014
Tahun 2015
Tahun 2016
Tahun 2017
Tahun 2018
OSN
Tahun 2004
Tahun 2005
Tahun 2006
Tahun 2007
Tahun 2008
Tahun 2009
Tahun 2010
Tahun 2011
Tahun 2012
Tahun 2013
Tahun 2014
Tahun 2015
Tahun 2016
Tahun 2017
Tahun 2018
Lebih bermanfaat
lagi kalau link laman ini di share atau bagikan siswa dan guru.
SEMOGA BERMANFAAT