Kapasitor adalah komponen listrik yang digunakan untuk menyimpan muatan lsitrik dan kemampuannya untuk menyimpan muatan lsitrik dinyatakan oleh besaran atau kapasitansi. Kapasitas ( C ) didefinisikan sebagai perbandingan antara muatan q yang tersimpan dalam kapasitor dan beda potensial antara kedua konduktornya V.
Oleh karena satuan muatan q adalah coulomb dan satuan beda potensial V adalah volt. Maka, satuan kapasitas adalah coulomb/volt diberi nama farad (F). Jadi,1 farad = 1 coulomb/volt
contoh soal
Sebuah kapasitor dimuati oleh baterai 3 volt sehingga bermuatan 0,6 . Tentukanlah:
a. kapasitas kapasitor;
b. muatan yang tersimpan dalam kapasitor apabila dimuati oleh beterai 12 volt.
Jawaban:
Diketahui:
V1 = 3 volt
q1 = 0,6μC = 0,6 10−6 C
Kapasitas kapasitor pada suatu medium tidak bergantung pada q maupun V. Dengan demikian, apabila V diperbesar n kali semaula maka q akan menjadi n kali pula, sedangkan C tetap.
Kapasitas Kapasitor Pelat Sejajar
Perhatikan gambar berikut ini.
Gambar tersebut menunjukkan dua pelat konduktor yang disebut
dengan kapasitor pelat sejajar. Apabila masing-masing pelat diberi muatan +q
dan –q, beda potensial kedua pelat V, luas tiap pelat A, dan jarak pisah kedua
pelat d, kapasitas kapasitor pelat sejajar dapat diturunkan persamaannya.
kuat medan antara dua keping adalah
Keterangan:
C = kapasitas kapasitor pelat sejajar (farad)
μ0 = permisivitas ruang hampa = 8,85× 10−12
A = luas setiap pelat (m2)
d = jarak pisah kedua pelat (m)
Dielektrik
Delektrik adalah bahan isolator yang memisahkan kedua pelat
konduktor pada suatu kapasitor pelat sejajar. Ka-pasitor suatu kapasitor
bergantung pada bahan dielektrik yang digunakan.Kapasitor yang menggunakan
dielektrik kaca, mika, atau karet memiliki kapasitas yang lebih besar
dibandingkan dengan kapasitor lain yang berukuran sama, tetapi menggunakan
udara sebagai dielektriknya.
Efisiensi relatif suatu bahan sebagai dielektrik di-tunjukkan
oleh konstanta dielektrik (K) dan permisivitas bahan. Konstanta dielektrik
suatu bahan didefinisikan sebagai perbandingan antara kapasitas kapasitor pelat
sejajar yang menggunakan dielektrik dari bahan tersebut dan kapasitor pelat
sejajar yang menggunakan udara seba-gai dielektriknya. Secara matematis,
persamaannya dapat ditulis sebagai berikut.
dengan:
K =
konstanta dielektrik = atau
disebut permisivi-tas relatif bahan =
C’ =
kapasitas kapasitor yang menggunakan dielektrik dari bahan tertentu
C = kapasitas kapasitor yang menggunakan
dielektrik dari udara
Hubungan
antara permitivitas bahan dengan konstanta permitivitas ruang hampa adalah
contoh soal
Sebuah
kapasitor terbuat dari dua lempeng konduktor yang masing-masing luasnya 12.10-3
m2
dan terpisah pada jarak 2 mm.
Hitunglahkapasitas kapasitor tersebut jika di antara kedua keping tersebut
berisi :
a. udara
b. zat
dengan permitivitas relatif = 50
Penyelesaian
:
latihan soal
Jarak pelat
dalam suatu kapasitor pelat sejajar berisi udara 2 mm. Luas masing-masing pelat
200 cm2 . Pelat kapasitor diberi beda potensial 100 V. Kemudian,
dilepaskan dari sumber tegangan dan ruang antara kedua pelat diisi oleh
dielektrik dengan tetapan dielektrik 20. Tentukanlah:
a. kapasitas
kapasitor C sebelum diberi dielektrik;
b. muatan q
pada setiap pelat;
c. kuat medan listrik E sebelum diberi
dielektrik;
d. kapasitas
kapasitor C’ setelah diberi dielektrik;
e. permisivitas bahan dielektrik ( E );
f. beda potensial pelat V’ setelah diberi
dielektrik;
g. kuat medan listrik E’ setelah diberi
dielektrik.
|| HOME || BENDA
BERMUATAN LISTRIK || HUKUM
COULOMB || MEDAN MAGNET || FLUKS
LISTRIK || POTENSIAL
LISTRIK || ENERGI
POTENSIAL LISTRIK || KAPASITOR |KAPASITAS
KAPASITOR || ENERGI
KAPASITOR || SUSUNAN
KAPASITOR ||
|