Inti atom 5Pa12
Jumlah Protonnya ( Z ) = 5
jumlah Neutronnya ( N ) = 7
Nini berarti N ≠ Z, ---> 5Pa12 merupakan inti tidak stabil
Untuk inti tidak stabil akan memancarkan zat-zat
radioaktif untuk mencapai inti baru yang stabil. Misalnya memancarkan sinar β atau -1e0
berarti saat memancarkan sinar β nomor
atom inti induk nomor massa tetap sedangkan nomor atomnya bertambah satu.
Dengan pemancaran ini maka bahan yang meluruh akan mengalami pengurangan
partikel-partikel penyusunnya. Karena sifatnya inilah kemudian peristiwa
pemancaran sinar-sinar radioaktif pada bahan radioaktif ini dinamakan radioaktivitas atau peluruhan.
contoh
5Pa12 --> 6U12 + -1e0
+ 0 ϒ0